Bagian Layanan Penelitian dan Pengabdian Kepada Masyarakat (LPPM) Akademi Sekretari Budi Luhur telah menerbitkan Jurnal SERASI Vol. 14 No. 1 pada bulan April 2017. Jurnal SERASI pada volume ini menyuguhkan 6 buah karya ilmiah tentang kesekretarisan dan administrasi. Adapun keenam buah tulisan tersebut adalah sebagai berikut:
PERSEPSI LULUSAN PROGRAM STUDI SEKRETARI TERHADAP RELEVANSI KURIKULUM PROGRAM STUDI SEKRETARI DENGAN KEBUTUHAN DUNIA KERJA (STUDI KASUS LULUSAN AKADEMI SEKRETARI BUDI LUHUR PERIODE 2000-2015 Klik disini
Reni Hariyani, Dini Maryani
PENERJEMAHAN KOPULA BE BAHASA INGGRIS KE DALAM BAHASA INDONESIA PADA NOVEL HUNGER GAMES : CATCHING FIRE KARYA SUZANNE COLLINS YANG DITERJEMAHKAN OLEH HETIH RUSLI (PENELITIAN ANALISIS ISI) Klik disini
Rizky Eka Prasetya
PENGARUH KUALITAS LAYANAN HARGA, DAN KEPERCAYAAN TERHADAP LOYALITAS PELANGGAN JASA PEST CONTROL (STUDI KASUS PADA PT MULTITECH JAKARTA) Klik disini
Eny Retnoningrum
EFEKTIVITAS PENGELOLAAN WEBSITE DPR.GO.ID TERHADAP CITRA INSTITUSI DPR RI Klik disini
Medya Apriliansyah
PENGARUH UKURAN KANTOR AKUNTAN PUBLIK, KEPEMILIKAN MANAJERIAL, LABA AKUNTANSI, PROFITABILITAS DAN SOLVABILITAS TERHADAP AUDIT REPORT LAG (STUDI EMPIRIS PADA PERUSAHAAN JASA YANG TERDAFTAR PADA BURSA EFEK INDONESIA 2010-2013) Klik disini
Tio Prasetio
PERAN MARKETING PUBLIC RELATIONS PT BANK RAKYAT INDONESIA (PERSERO) TBK DALAM MEMPROMOSIKAN PRODUK TABUNGAN BRI BRITAMA JUNIO KEPADA KHALAYAK Klik disini
Swastiningsih