Briefing Wisuda akan dilaksanakan pada hari Rabu tanggal 3 Oktober 2012 jam 11.00 wib bertempat di Ruang Theater.
Sebelum mengikuti briefing wisuda, mahasiswa dapat mengambil toga di ruang BAAK Astri dengan membawa Surat Tanda Peserta Wisuda.
Bagi mahasiswa yang ingin membeli undangan tambahan dapat membelinya dibagian Keuangan dengan rincian: Untuk undangan Reguler seharga Rp. 50.000,- ; VIP seharga Rp. 75.000.- dan VVIP seharga Rp.100.000,-