LDK Senat mahasiswa ASTRI Budi Luhur

Acara Latihan Dasar Kepemimpinan (LDK) Senat Mahasiswa ASTRI BL mulai dilaksanakan pada tanggal 11 dan 16 Januari 2009, bertujuan untuk memberikan bekal pengetahuan tentang kepemimpinan, pengelolaan organisasi kepada calon pengurus senat mahasiswa ASTRI BL Puncak acara LDK pada hari Sabtu – Minggu, 17 – 18 Januari 2009, dilaksanakan dalam 2 tahap kegiatan yaitu pada hari sabtunya “Outing� dilaksanakan di Gedung Suhanah Budi Luhur dan pada minggu pagi “Outbond� dilaksanakan di Zone Petualang, Taman Wisata Pulau Situ Gintung. Acara ditutup minggu sore oleh Wa.Dir.Bid.Kemahasiswa (Bpk. Farid) dengan menyematkan emblem kepada 3 calon kandidat ketua senat mahasiswa ASTRI BL periode 2008-2009, yaitu:Rizky Amelia, Putri Harfani, Resty Jayatiningsih, yang akan maju pada pemilihan ketua senat, rencananya dilaksanakan “Debat Kandidat dan Pencoblosan�, pada hari Rabu, 11 Maret 2009, di Student Lounge, Gedung Suhanah lantai 2 , yang akan dihadiri manajamen dan seluruh mahasiswa ASTRI Budi Luhur serta tamu undangan.

ldk1.JPG ldk3.JPG

ldk5.JPG  ldk6.JPG